Harga Jaket Respiro Termurah 2017 – Kebutuhan akan sebuah jaket motor bagi para pengendara motor merupakan kebutuhan wajib yang harus dimiliki. Hal ini mengingat banyak bahaya atau kejadian tidak terduga yang sering terjadi di jalanan sering menghantui para pengendara motor. Tentunya, sebelum Anda mulai membeli sebuah jaket motor untuk kebutuhan sehari-hari atau touring, ada baiknya bagi Anda untuk memiliki pengetahuan dasar mengenai jaket motor yang harus Anda beli.

Dalam hal ini, kriteria jaket motor terbaik yang harus Anda beli ialah harus terbuat dari bahan yang anti angin agar nantinya Anda tidak masuk angin sekalipun berkendara dalam jarak jauh atau pun pada tekanan angin yang tinggi. Selain itu jaket motor juga harus memiliki kemampuan tahan air agar ketika terjadi hujan rintik-rintik Anda tidak kehujanan. Dan yang terakhir ialah, Anda harus membeli jaket motor yang memiliki jaminan asuransi agar nantinya ketika terjadi sesuatu di jalan, Anda bisa mendapatkan tambahan asuransi dari penyedia jaket tersebut.

Adapun jaket yang memiliki kriteria tersebut ialah jaket Respiro. Jaket yang terbuat dari bahan berteknologi tinggi ini merupakan jaket pilihan pemotor kelas atas yang sudah terbukti tahan angin dan air 100% tanpa ada kebohongan apa pun seperti jaket motor abal-abal lainnya.

Nah bagi Anda yang saat ini ingin mengetahui macam-macam jaket Respiro terbaik dan termurah di tahun 2017 ini, ada baiknya bagi Anda untuk meluangkan waktu sejenak karena kami akan memberikan ulasan singkat seputar harga jaket Respiro Termurah 2017 berikut ini!

Harga Jaket Respiro Termurah 2017

Harga Jaket Respiro Termurah 2017Di bawah ini kami akan memberikan informasi lengkap seputar harga jaket Respiro termurah 2017 yang bisa Anda ketahui. Selengkapnya mengenai informasi menarik ini, simak ulasan berikut ini!

Jaket Respiro Essenzo Sporto Vent R1

Jaket Motor Anti Angin 100% Tidak Tembus - Jaket Respiro Essenzo SportoJaket respiro essenzo sporto  vent r1 merupakan salah satu harga jaket Respiro termurah 2017. Jaket yang satu ini dibandrol dengan harga Rp 340 ribu dengan desain yang sangat sporty dan simple. Untuk kelebihannya jaket ini memiliki  ventilasi di bagian ketiak dengan resleting, sehingga ada udara yang dapat keluar maupun masuk jadi Anda tidak akan kegerahan. Selain itu juga dilengkapi reflective yang berlogo Respiro dan lainnya yang mampu bersinar pada kondisi gelap.

Jaket Respiro Essenzo Sporto R1

Harga jaket Respiro termurah 2017 selanjutnya adalah Jaket Respiro Essenzo Sporto R1. Jaket yang satu ini memiliki kelebihan yang sama dengan jaket lainnya yaitu adanya ventilasi untuk mengurangi kegerahan saat berkendara maupun adanya reflective sebagai pengaman saat berkendara juga di malam hari maupun kondisi gelap karena dapat bersinar. Selain jaket anti angin ini juga menjadi jaket anti air juga. Jadi Anda dapat menggunakannya saat sedang hujan sedang maupun gerimis.

Jaket Respiro Essenzo Ventra M R1

Jaket Respiro Essenzo Ventra M R1 juga menjadi salah satu harga jaket Respiro termurah 2017. Dengan desain yang sangat fasionable dan sporty membuat konsumen sangat tertarik serta karena harganya yang murah. Anda dapat menggunakan jaket ini setiap  hari. Nah, ada ventilasi juga yang bisa dibuka dan ditutup sehingga Anda tidak merasa kegerahan untuk memakai jaket ini pada siang hari. Saat malam ventilasi jaket juga bisa ditutup agar Anda  tidak merasa kedinginan. Kelebihan lainnya  Anda juga akan mendapat fitur reflective yang dapat bersinar sebagai pengaman Anda berkendara pada malam hari.

Jaket Wanita Respiro Essenzo Ventra W R1

Harga jaket Respiro termurah 2017 yang lainnya adalah jaket Wanita Respiro Essenzo Ventra W R1. Sebenranya jaket wanita respiro yang satu ini jadi pasangan jaket Resspiro Essezo Ventra M R1. Dengan kelebihan yang sama memiliki ventilasi yang bisa dibuka tutup agar udara dapat masuk dan keluar jadi Anda tidak akan merasa kegerahan. Pokoknya jaket ini sangat cocok untuk digunakan para lady bikers karena terdapat variasi warna yang banyak.

Jaket Respiro Theta RE R1

Harga jaket Respiro termurah 2017 yang selanjutnya adalah Jaket respiro Theta RE R1 dengan harga Rp 380 ribu. Jaket satu ini memiliki variasi desain yang saga sporty dan keren. Anda dapat menggunakan jaket yang satu ini pada siang hari maupun malam hari. Ada kelebihan lainnya yaitu ventilasi yang digunakan untuk keluar dan masuknya udara  agar Anda tidak merasa gerah saat  menggunakannya pada siang hari. Dilengkapi juga reflective  yang dapat bersinar  jika malam hari.

Nah itulah tadi ulasan singkat mengenai harga jaket respiro termurah 2017 yang bisa kami infokan kepada Anda semua. Bagaimana, setelah membaca ulasan di atas, tentu jaket-jaket motor yang satu ini bukan hanya bisa digunakan untuk berkendara saja bukan?

Beberapa jaket motor anti angin 100% tidak tembus di atas terbuat dari bahan berkualitas tinggi sehingga sangat aman untuk digunakan. Pun demikian, kelebihan dari jaket respire ini ialah memiliki asuransi (pada beberapa tipe) sehingga akan menjamin keselamatan dalam berlalu lintas.

Bagi Anda yang ingin tampil maksimal, keren, gaya dan juga badan terlindungi dari berbagai macam bahaya di jalanan, ada baiknya Anda menggunakan jaket respire terbaik dan berkualitas ini. Adapun untuk pemesanannya, Anda bisa menghubungi kami melalui kontak person dibawah ini:

  • TLP/SMS/WA : 0853 2088 7696
  • PIN BB : 53C677C8

Atau Anda juga bisa langsung berbelanja di toko online kami di https://www.jaketrespiro.com/ untuk melihat detail menarik antar jaket touring, jaket motor, dan juga berbagai macam jenis jaket menarik lainnya. Buruan beli sekarang juga dan dapatkan penawaran menarik dari kami sekarang juga 🙂